Asus ROG Phone 2 diklaim sebagai ponsel gaming kelas kakap yang mengedepankan fitur gaming dan dibuat berdasarkan masukan dari ekosistem gaming.
Lalu spesifikasi apa saja yang ditawarkannya? simak baik-baik spesifikasi dan harga Asus ROG Phone 2 berikut ini:
Spesifikasi dan Harga Asus ROG Phone 2
Asus ROG Phone 2 dibekali prosesor Snapdragon 855+ yang telah terintregasi dengan Qualcomm Snapdragon Elite Gaming dengan clockspeed mencapai 2.96GHz.Bergrafis GPU Adreno 640 dengan kapasitas varian RAM 8GB dan 12GB serta dilengkapi memori internal 128 GB dan 512GB.
Baca juga :
- Wow! Ini Dia Review Kamera HP Iphone 11 Series
- Resmi Rilis Smartphone Pertama Bikinan TikTok
- Wi-Box 4G Smartfren, Solusi Tepat Internet Rumah Anda
- Fitur Baru, Cara Kunci WhatsApp dengan Sidik Jari
Jika biasanya hp cepat panas saat digunakan bermain game berat, hal itu tidak berlaku untuk HP ini karena dilengkapi sistem pendingin GameCool II dengan sistem 3D vapor-chamber. Sedangkan baterainya berkapasitas 6.000 mAh.
Berikut ini tabel spesifikasi lengkap Ponsel Gaming Asus ROG Phone 2 :
Detail | Asus ROG Phone II |
---|---|
Sistem Operasi | Android Pie v9.0, ROG UI |
Layar | AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors, Resolusi 1080 x 2340 pixels, 19.5:9 ratio, Corning Gorilla Glass 6 |
Processor | Qualcomm SDM855 Snapdragon 855+, Octa-core (1x2.96 GHz Kryo 485 & 3x2.42 GHz Kryo 485 & 4x1.78 GHz Kryo 485) |
Grafis | Adreno 640 (700 MHz) |
RAM | 8/12GB RAM |
Internal | 128/512GB |
Kamera Belakang | 48 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/2", 0.8µm, PDAF, Laser AF 13 MP, f/2.4, 11mm (ultrawide) |
Kamera Depan | 24MP, f/2.2, 0.9µm |
Sound | Yes, with DTS:X stereo speakers (2 dedicated amplifiers), 3.5mm jack |
Baterai | Non-removable Li-Po 6000 mAh |
Comms | Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/ad, Bluetooth 5.0, FM radio, USB 3.1 |
Aksesoris Asus ROG Phone 2
Selain itu peluncuran HP Asus ini juga dibarengi dengan berbagai aksesoris pendukung bermain game seperti ROG Kunai Gamepad. Berikut beberapa aksesoris yang bisa kamu beli untuk pelengkapnya:Aksesori dan Paket | Harga |
---|---|
30W ROG Charger | Rp399.000 |
AeroActive Cooler II | Rp799.000 |
Professional Dock | Rp899.000 |
Lightning Armor Case | Rp599.000 |
TwinView Dock II | Rp2.999.000 |
ROG Kunai Gamepad | Rp899.000 |
Mobile Desktop Dock | Rp2.299.000 |
ROG Phone Bag | Rp599.000 |
Console Gamer Package 1( ROG Kunai Gamepad, AeroActive Cooler II, 30W ROG Charger, ROG Phone Bag) | Rp2.696.000 (Harga Promo: Rp2.499.000) |
Multi-Tasking Gamer Package 1 (TwinView Dock II, 30W ROG Charger, ROG Phone Bag) | Rp3.997.000 (Harga Promo: Rp3.599.000) |
Hardcore ROG Fans Package (ROG Phone II (12GB/512GB), All Accessories, ROG Suitcase) | Rp22.891.000 (Harga Promo: Rp21.999.000) |
Akhir Kata
Sebagai gamer sejati kamu wajib mengupgrade gadgetmu ke Asus ROG Phone 2. Saya jamin dengan spesifikasi yang ditawarkan kamu akan mendapatkan pengalaman bermain game terbaik.
Sekian artikel ulasan mengenai Spesifikasi dan harga Asus ROG Phone 2 ini. semoga bermanfaat dan menambah wawasan kamu seputar gadget.
Sekian artikel ulasan mengenai Spesifikasi dan harga Asus ROG Phone 2 ini. semoga bermanfaat dan menambah wawasan kamu seputar gadget.
Dapatkan Tips Menarik Setiap Harinya!
- Dapatkan tips dan trik yang belum pernah kamu tau sebelumnya
- Jadilah orang pertama yang mengetahui hal-hal baru di dunia teknologi
- Dapatkan Ebook Gratis: Cara Dapat 200 Juta / bulan dari AdSense
0 Response to "Spesifikasi dan Harga Ponsel Gaming Asus ROG Phone 2, Gamers Merapat!"
Post a comment
Catatan Untuk Sobat Kurkun